Deskripsi

Masjid Menara Kudus adalah masjid kuno yang dibangun oleh Sunan Kudus sejak tahun 1549 Masehi (956 Hijriah).

Masjid Menara Kudus lokasinya berada di Desa Kauman, Kecamatan Kota, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah.

Ada keunikan dari Masjid Menara Kudus ini, karena memiliki menara yang serupa bangunan candi serta pola arsitektur yang memadukan konsep budaya Islam dengan budaya Hindu-Buddhis, sehingga menunjukkan terjadinya proses akulturasi dalam pengislaman Jawa.

 

Peta Lokasi
Kecamatan
Statistik
Dilihat : 21 orang
Buka
Buka 24 jam Ganti tampilan mingguan
  • Senin

    Buka 24 jam

  • Selasa

    Buka 24 jam

  • Rabu

    Buka 24 jam

  • Kamis

    Buka 24 jam

  • Jum'at

    Buka 24 jam

  • Sabtu

    Buka 24 jam

  • Minggu

    Buka 24 jam

  • 27/04/2024 07:32 waktu lokal

Video
Video
Peta Lokasi
  • nickbaston
    21/01/2024 at 08:20

    tempat wisata religi paling berkesan, sangat recommended untuk di kunjungi!

    Rating Keseluruhan

    Kelengkapan Fasilitas

    Kenyamanan

    Kebersihan

Berikan Ulasan